Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres Pantau Langsung Debat   Publik Calon Bupati dan Wakil Bupati

    Dandim 0824/Jember Bersama Kapolres Pantau Langsung Debat   Publik Calon Bupati dan Wakil Bupati

    JEMBER - Bertempat di Edelweis Hill Ballroom Hotel Cempaka Jember, pada Sabtu 23/11/2024 Pukul 18.00 - 23.00 dilaksanakan Debat Publik Calon Bupati dan Wakil Bupati Jember, yang di selenggarakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Jember.

    Hadir pada acara tersebut diantaranya Ketua KPU Jember Dessi Anggraeni beserta Komisioner dan stafnya, Ketua Bawaslu Sanda Aditya Pradana beserta stafnya, PJ. Bupati Jember diwakili Kabakesbang Sigit Akbari, Tim Perumus Naskah Debat,  Pasangan Calon (Paslon) No Urut 1 Hendy Siswanto-MB Firjaun Barlaman. Paslon No Urut 2 M.Fawaid-Djoko Susanto,   para pendukung dari kedua Paslon.

    Hadir melakukan pemantauan langsung diantaranya Kapolres Jember AKBP Bayu Pratama Gubunagi bersama Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah, masing-masing beserta anggotanya yang  melaksanakan pengamanan.

    Menyikapi kegiatan tersebut saat kami konfirmasi Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah menyampaikan apresiasinya kepada kedua pasangan calon, kedua pasangan merupakan putra terbaik Kabupaten Jember yang akan berkontestasi, dan dalam debat menunjukan kapasitas dan kapabilitas dalam menunjukkan kemampuannya sebagai kepala daerah Kabupaten Jember.

    Saya hadir bersama Kapolres tentunya dengan anggota yang melaksanakan pengamanan tentunya sangat  mengapresiasi ketertiban dan kelancaran pelaksanaan Debat Publik terakhir ini, karena besuk sedah memasuki hari tenang. Terima kasih kepada pendukung kedua pasangan yang telah hadir memberikan dukungan dalam debat dengan tertib. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pasiops Kodim 0824/Jember Hadiri Apel Pemberangkatan...

    Artikel Berikutnya

    Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Pantau...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
    Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
    Kakanwil Ditjenpas Jatim Dorong Peningkatan Komunikasi dan Kerja Sama Antara Pimpinan dan Kepala UPT
    Kepala Rutan Magetan Hadiri Pelantikan Pejabat dan Pencanangan Pakta Integritas 2025 di Kanwil Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Jawa Timur
    Irwasum Apresiasi Inovasi Jajaran Ciptakan Benih Jagung Bhayangkara 

    Ikuti Kami